Thursday, October 20, 2011

Pool Girl

1. Bola yang digunakan.
Bola yang digunakan adalah bola billiard (masak bola basket sih???) yang bernomor 1 s.d 9 ditambah bola berwarna putih yang digunakan sebagai cue ball.

2. Susunan bola pada saat break
Bola bernomor 1 s.d 9 disusun berbentuk wajik (diamond). Posisi bola bernomor 1 di bagian atas wajik, sedangkan bola bernomor 9 diletakkan di tengah-tengah susunan bola.

3. Tujuan permainan.
Pemain diharapkan untuk memasukkan bola secara berturut-turut dari angka 1 s.d angka 9.

4. Memasukkan bola.
Memasukkan bola dapat dilakukan secara langsung, yaitu dengan memukul bola bernomor paling kecil yang ada di atas meja, atau dengan mengkombinasikan bola sasaran dengan bola lain yang sekiranya dapat masuk ke dalam kantung meja.


Read more



Related Posts by Categories



No comments:

Post a Comment